Borobudur Memanggil Pemuda Buddhis
Cepat atau lambat, bebatuan Candi Borobudur mengalami proses pelapukan. Sangat disayangkan jika piwulang luhur yang terpahat pada Stupa besar ini hilang begitu saja dimakan zaman. Kini saatnya kaum...
View ArticleKebijaksanaan yang Menyembuhkan
Satu lagi teman dekat saya mendapatkan diagnosis positif COVID-19. Ini adalah satu berita di antara berbagai berita serupa yang kerap mendatangi saya beberapa bulan belakangan. Tak ada gejala yang...
View ArticleSerunya Belajar di Akademi BuddhaZine
BuddhaZine menyelenggarakan pelatihan menulis dasar-dasar jurnalistik di Dusun Krecek, Kaloran, Temanggung (27/3). Pelatihan menulis ini dipandu oleh Agung Hartanto, Kepala Biro Tirto.id, Yogyakarta....
View ArticleSaya Petani, Saya Bahagia
Masih banyak orang beranggapan pekerjaan petani tidak punya masa depan. Karena itu, berdasarkan beberapa hasil penelitian menyebutkan profesi petani makin ditinggalkan. Di sebuah Dusun, di Temanggung...
View ArticleDhamma Talk “Cahaya Kebajikan Arya Sangha”
Vihara Indonesia Bodhgaya mengadakan acara Dhamma Talk bertema “Cahaya Kebajikan Arya Sangha” yang diselenggarakan secara online via zoom pada Sabtu-Minggu (20-21/03). Acara ini menghadirkan beberapa...
View ArticleEra Pandemi Tak Menghalangi Wandani (Wanita Theravada Indonesia) Berkaya
Pandemi membuat anak-anak lebih banyak tinggal di rumah karena pembelajaran dilaksanakan secara daring, hal tersebut membawa pelbagai dampak termasuk banyaknya anak-anak yang lebih sering main...
View ArticleAgama dan Sains: Benarkah Selaras atau Bertentangan?
Agama dan sains sering kali dibahas bersama. Bahkan pada kenyataannya banyak upaya yang dilakukan untuk mempertemukan keduanya. Beberapa berusaha menyelaraskan satu aspek dari ajaran agama dengan...
View ArticlePATRIA Blitar Diminta Aktualisasikan Nilai Pancasila
Pada hari Jumat, 26 Maret 2021 pukul 13.00- 15.00, Pemuda Theravada Indonesia (PATRIA) Cabang Blitar, membuat acara kegiatan Webinar dengan membawa topik “Peran Pemuda Theravada Indonesia (PATRIA)...
View ArticleZen untuk Para Teroris Bernapaskan Agama
Abad 21 dipenuhi dengan aksi terorisme di berbagai tempat. Indonesia juga sudah cukup sering mengalaminya. Aksi teror adalah aksi kekerasan untuk menyebarkan rasa takut dan perpecahan di dalam...
View ArticlePolemik Chattra (Payung) di Stupa Induk Borobudur
Dalam beberapa tahun ini, dari waktu ke waktu, memang ada pembicaraan tentang chattra ini dan akhirnya pada bulan Februari tahun 2018, Balai Konservasi Borobudur bersama PT Taman Wisata Candi...
View ArticleDwarapala, Si Tampang Bengis Penjaga Bangunan Suci
Dwarapala adalah patung raksasa penjaga gerbang candi Hindu maupun Buddha di era Jawa Klasik. Arca Dwarapala dikenal dalam kesenian klasik tua (abad 8-10) di Jawa Tengah dan juga kesenian klasik muda...
View ArticleBiksu Memimpin Festival Berjalan di Api di Jepang
Umat Buddha di Jepang mengikuti acara tahunan festival Hiwatari Matsuri pada Minggu 14 Maret 2021 yang lalu di dekat Gunung Takao, sekitar 50 kilometer barat dari Tokyo. Selama acara partisipan...
View ArticleBelajar Menulis di Akademi BuddhaZine
BuddhaZine menyelenggarakan pelatihan dasar-dasar jurnalistik pada Sabtu-Minggu (26-27/03) yang dipandu Agung Hartanto, kepala biro Tirto.id, Yogyakarta. Acara digelar di kantor Akademi BuddhaZine,...
View ArticleUshiku Daibutsu
Ushiku Daibutsu merupakan patung Buddha Amitabha yang total tingginya mencapai 120 meter dan pernah mendapat penghargaan sebagai patung tertinggi di dunia pada tahun 1993 sampai dengan 2008. Bertempat...
View Article“Mereka yang Berdiri di Luar Dinding”
Seperti biasanya, umat Buddha terutama orang-orang Tionghoa, akan merayakan festival cheng beng atau qing ming yang berarti cerah dan terang. Saat cuaca cerah inilah masyarakat Tionghoa pergi ke makam...
View ArticlePemuda Buddhis Desa Bentuk Problem Equal God
Problem Equal God adalah sebuah kelompok pemuda Buddhis dari beberapa vihara yang bergabung menjadi satu untuk menjalankan hal yang positif. Para pemuda ini berasal dari Desa Tanjung Kecamatan Pakis...
View ArticleMeditasi dan Kematian
Dalam penelitiannya yang mendalam terhadap metode meditasi Buddhis, YM. Dr. Vajirañana mengatakan hal ini tentang meditasi perhatian penuh pada kematian: “Sebenarnya (metode) meditasi ini termasuk...
View Article8 Fakta Unik Pribadi Gautama
Buddha Gautama merupakan panutan dan guru agung bagi semua umat Buddha di dunia. Sebagai teladan, pribadi Buddha Gautama menarik untuk disimak dan dipelajari. Berikut adalah 8 fakta unik mengenai...
View ArticleSikkim, India, Memiliki Universitas Buddhis
Dewan Legislatif Sikkim meloloskan anggaran pada tanggal 21 September untuk mendirikan sebuah Universitas Buddhis di bagian Timur Laut India. Dikenal sebagai Universitas Buddhis Khangchendzonga ( KBU...
View ArticlePerjumpaan Dua Bhiksu di Nusantara Berperan Penting dalam Kemasyhuran...
Para pakar Buddhisme di dunia mungkin sepakat, bahwa “Buddhisme esoterik” dalam sejarah merupakan bentuk agama Buddha yang memiliki penyebaran geografis terbesar. Aliran itu meninggalkan jejaknya tidak...
View Article