Metaverse or Metta First?
Kepala Micky terasa pusing. Dunia seolah berputar-putar tanpa henti, perutnya mual. Micky memejamkan mata, diam sejenak di kursinya. Secara perlahan Micky berdiri, menghampiri kasur dengan mata yang...
View ArticleSaatnya Mengembalikan Fungsi Utama Borobudur Sebagai Tempat Ibadah dan Edukasi
Umat Buddha kini bisa lebih leluasa beribadah di Borobudur. Pasalnya, pemerintah telah sepakat pemanfaatan Candi Borobudur untuk kepentingan ibadah melalui penandatanganan MoU Jumat (11/02/2022) lalu....
View ArticleMagha Puja Vihara Buddha Sakyamuni Bali
Vihaya Buddha Sakyamuni, Denpasar, Bali menyelenggarakan perayaan Magha Puja 2565 BE/2022 pada Rabu (16/2). Perayaan dimulai pukul 18.00 WITA dan disiarkan secara live streaming melalui kanal youtube...
View ArticleSpirit Doll Teman Sementara, Bukan Selamanya
Minggu (13/2), Yayasan Pelestarian dan Pengembangan Lamrim Nusantara (YPPLN) menggelar Lamrim Talk bertajuk “Dari Spirit Doll Sampai Sex Doll: Antara Cinta dan Cemas” digelar untuk membahas isu tentang...
View ArticleKuil Buddha ‘Tertua’ Ditemukan di Nepal
Para arkeolog menemukan sisa-sisa ‘kuil Buddha’ paling awal yang pernah ada ketika menggali di tempat kelahiran Buddha di Nepal. Mereka menggali struktur kayu dari abad ke-6 sebelum masehi yang...
View ArticleRatusan Warga Kaloran Ikut Vaksinasi di Wisma Bhikkhu Jayawijaya
Ratusan masyarakat kecamatan Kaloran Temanggung mengikuti vaksinasi tahap tiga di Wisma Bhikkhu Jayawijaya, Kalimanggis, Kaloran, Temanggung. Vaksinasi yang dilaksanakan oleh Perwakilan Umat Buddha...
View ArticleFoto Vihara Dharmaguna Avalokitesvara, Ikon Baru Kecamatan Kaloran
Vihara Dharmaguna Avalokitesvara berdiri gagah di sebelah jalan raya Kaloran – Semarang. Gaya arsitektur yang menarik membuat vihara ini menjadi ikon baru Kecamatan Kaloran, Temanggung. Sempat...
View ArticleSecuil Pesan Dharma Mendalam Terkait Perang Rusia-Ukraina
Kabar berita penyerangan Rusia ke Ukrainia cukup mengejutkan banyak pihak, terutama mereka yang mencintai kedamaian. Salah satunya adalah His Holiness the 17th Gyalwa Karmapa, Trinley Thaye Dorje,...
View ArticleSembilan Belas Tahun ditolak Menjadi Bhikkhu
Inilah tiga kata yang mendominasi kepala saya selama tiga bulan ini. Masalahnya, sejak menulis catatan “Menjadi Samanera 21 tahun, hingga tahun ke-19 ditolak menjadi bhikkhu”, saya ditanya oleh...
View ArticlePeresmian Vihara Dharma Guna Avalokitesvara Temanggung, Simbol Gotong Royong...
Ratusan umat Buddha menghadiri peresmian purna pugar Vihara Dharma Guna Avalokitesvara, Dusun Sembong, Desa Gandon, Kecamatan Kaloran, Temanggung Minggu (27/02). Pemugaran Vihara dilakukan sejak 2018...
View ArticleFoto Nyadran Perdamaian 2022 di Krecek Temanggung
Dua sampai tiga bulan sebelum puasa masyarakat perdesaan Temanggung menggelar upacara Nyadran. Tiap desa, dusun mempunyai waktu dan tanggal berbeda-beda, tapi sudah bisa dipastikan hari Jumat sesuai...
View ArticleFoto Pemasangan Stupa di Makam Pendiri Buddhazine
Sutar Soemitro, pendiri BuddhaZine meninggal pada 3 Maret 2019. Jenazah Sutar dikebumikan di kampung kelahirannya, Desa Purwodadi, Kecamatan Kuwarasan, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. Sebagai bentuk...
View ArticleBimas Buddha Gelar Musrenbang 2022 Pertama Kali
Dirjen Bimas Buddha melaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Keagamaan Buddha tingkat nasional, 15-18 Maret 2022, di Hotel Merlynn Park Jakarta. Musrenbang pertama ini bertujuan...
View ArticleApakah Mara adalah Iblis?
Dengan seribu tangan, yang masing-masing memegang senjata Dengan menunggang gajah Girimekhala, Māra bersama pasukannya meraung menakutkan; Raja para Bijaksana menaklukkannya dengan Dhamma-Dāna Dengan...
View ArticleHebatnya Jayawarman VII, Raja Buddhis yang Bawa Kerajaan Khmer ke Puncak...
Jayawarman VII (1125-1218) adalah raja Kerajaan Khmer — kini di sekitar Siem Reap, Kamboja — yang memerintah sekitar tahun 1181 hingga 1218. Ia umumnya dianggap sebagai raja Khmer yang paling berkuasa...
View ArticleDukung Borobudur Sebagai Rumah Ibadah Dunia, Pemkab Temanggung Jalin...
Pemerintah Kabupaten Temanggung melakukan penandatanganan kerjasama bidang pariwisata dengan Badan Otorita Borobudur (BOB) di Pasar Papringan, Ngadiprono, Kedu, Temanggung, pada Minggu (13/03)....
View ArticleSandiaga Uno: Kearifan Lokal Temanggung Berpeluang Menjadi Episentrum...
Menparekraf, Sandiaga Uno menyatakan Temanggung memiliki event-event berbasis kearifan lokal yang berpeluang menjadi episentrum kebangkitan perekonomian. Hal ini disampaikan pada penandatangan MoU...
View ArticleBagaimana Buddhisme Ajarkan Toleransi?
Menurut perspektif beberapa ahli, agama datang kedunia untuk memberikan kedamaian pada umat manusia. Namun, dalam catatan sejarah, agama justru menjadi pemicu terjadinya konflik dan kekerasan yang...
View ArticleAtthasilani Gunanandini: Kalau Tidak Bisa Merawat Binatang, Minimal Jangan...
Sabtu (19/3) malam, Atthasilani Gunanandini, pendiri Astinda (Atthasilani Theravada Indonesia) dan Jasmine Jawie, Intuitive Animal Communicator menjadi narasumber dalam talkshow bertajuk “Loving is...
View ArticleGavin Menemukan Rahasia Kebahagiaan
“Sangat sedikit yang dibutuhkan untuk membuat hidup bahagia. Itu semua ada dalam dirimu, cara berpikirmu.” – Marcus Aurelius Albert Ramos, pemilik nama lengkap Albert Gerome Ramos lahir di San...
View Article