Tulang Rahang Berusia Ribuan Tahun Ditemukan oleh Seorang Biksu
Seorang biksu memberikan fosil tersebut pada Lama di vihara yang berdekatan dengan lokasi ditemukannya tulang rahang ribuan tahun, kemudian menyerahkannya pada para peneliti. Tiga puluh sembilan tahun...
View ArticlePesan Waisak di Wihara Ekayana Arama Teduhkan Tensi Politik
Rekapitulasi nasional Pemilu 2019 telah dituntaskan oleh KPU pada Selasa (21/5) dini hari. Tensi politik yang tinggi, berpotensi membuat disharmoni sosial di masyarakat. Wihara Ekayana Arama, Duri...
View ArticleMenjadi Buddhis di Era Millenial
Sore hari itu, di pelataran Vihara Dwipaloka, Parakan, Temanggung, sore hari, suasana begitu syahdu dan tenang. Puluhan orang berkumpul, di antaranya adalah umat vihara, sebagian lagi adalah umat dari...
View ArticleKetika Zen Bertemu Ajaran Yesus
Dalam Injil disebutkan, manusia memiliki mata namun tak menggunakannya, mempunyai telinga tetapi tidak memakainya… Acara dimoderatori oleh Hendra Lim, seorang pembicara dan juga merupakan pengajar di...
View ArticleMenyesap Keheningan Waisak di Dusun Buddhis, Krecek
Sabtu (18/5) sejak pagi hari, masyarakat Dusun Krecek, Temanggung sudah terlihat sibuk. Sebagian orang tengah bersiap di vihara. Membersihkan altar, ruang Dhammasala, membersihkan rupang juga merangkai...
View ArticleVesak Festival 2019 Surabaya, Ajak Masyarakat Refleksi Diri
Vesak Festival 2019 resmi dibuka oleh Bhikku Sukhito, Pembina Umat Buddha Jawa Timur pada Rabu (15/5) di atrium Tunjungan Plaza 6, Surabaya. Festival yang dimotori oleh Young Buddhist Association (YBA)...
View ArticleWaisak di Candi Sojiwan, Tiga Langkah Satu Namaskara
Ratusan umat Buddha binaan Sangha Mahayana Indonesia (SMI) menjalankan prosesi San Bu Yi Bai, atau Tiga Langkah Satu Namaskara di Candi Sojiwan, Klaten, Jawa Tengah pada Minggu (19/5) pagi. Ini...
View ArticleThe Enchanted Lotus
Jakarta Buddhist Center mempersembahkan, Perayaan Hari Waisak Puja 2563 BE/2019 “The Enchanted Lotus” Hari Waisak Puja merupakan salah satu hari raya Agama Buddha untuk memperingati 3 peristiwa penting...
View ArticleDhamma for Life, Live for Dhamma
Namo Buddhaya teman-teman se-Dhamma. Keluarga Mahasiswa Buddhis Thiradhamma Universitas Gunadarna Proudly Present “Perayaan Tri Suci Waisak 2563 B.E / 2019” Dengan tema “Dhamma For Life, Live For...
View ArticleWaisakan di Candi Muaro Jambi
Pada Hari Trisuci Waisak 2563 BE/2019, Sangha Kadam Choeling Indonesia menghadiri acara Waisak bersama umat Buddha Jambi yang diadakan di Candi Muaro Jambi. Sebanyak 12 anggota Sangha bertolak ke Jambi...
View ArticleWaisak KMBUI ke-31
Namo Buddhaya Main Event Waisak KMBUI ke-31 yang sudah ditunggu tunggu selama ini akhirnya tinggal beberapa hari lagi loh… Hari/tanggal: Sabtu, 1 Juni 2019 Pukul: 08.00 – 17.30 Tempat: Auditorium...
View ArticleKenali 8 Jenis Karakter Anak
Pakar pendidikan Fidelis Waruwu di acara How Big is Your Love: Understanding Your Children’s Character di STAB Sriwijaya, Tangerang (4/05), sebuah acara yang diinisiasi oleh Badan Koordinasi Pendidikan...
View ArticleHadiah Waisak 2019, Kebajikan yang Tak Pernah Lupa Kembali
PC HIKMAHBUDHI Kota Tangerang melalui pembinaan mental dan karakter bagi para WBP (Warga Binaan Pemasyarakatan) yang dilakukan setiap Sabtu di Vihara Kusala Cetana membuahkan kabar baik berupa...
View ArticleFudoshin: Pikiran Tak Tergoyahkan
Perlu ditekankan bahwa dengan konsep Fudoshin bukan berarti seseorang menjadi keras kepala, atau menolak dan marah ketika diberi masukan. Dengan Fudoshin pikiran seseorang menjadi tetap tenang dan tak...
View ArticleIndah, Tenang, dan Khidmat Waisak di Candi Plaosan
Ratusan umat Buddha dari Jakarta dan beberapa wilayah di Jawa Tengah mengikuti acara Waisak 2563 BE/2019 yang digelar di Candi Plaosan, Klaten, Jawa Tengah. Ini adalah acara Waisak yang digelar oleh...
View ArticlePotret Perayaan Waisak di Australia
Australia adalah negara dengan beragam budaya. Negara ini telah menjadi tujuan bagi banyak orang di seluruh dunia. Sensus 2011 mencatat 26% dari total populasi Australia lahir di negara lain, sedangkan...
View ArticleDalai Lama: Pelecehan Seksual, Sudut Pandang Agama Buddha
Ursula Richard: Yang Mulia, saya ingin meminta Yang Mulia menyampaikan beberapa patah kata tentang tindakan pelecehan dalam agama Buddha maupun dalam institusi agama pada umumnya, dan bagaimana kita,...
View ArticleDidi Nini Thowok Jadi Bintang Waisak 2019 di Candi Sewu
Waisak Nasional 2563 BE/2019 Keluarga Buddhayana Indonesia (KBI) di Candi Sewu, Klaten, Jawa Tengah pada Kamis (18-19/5) berlangsung semarak. Ribuan umat Buddha hadir, sebagian besar berasal dari DIY...
View ArticleUmat Buddha Suku Tengger Waisakan di Kota Surabaya
Dengan pakaian adat khas Suku Tengger, mereka melakukan pujabhakti dalam tradisi Buddha Jawa Sunyata. Pujabhakti dimulai dengan sesembahan, yaitu mempersembahkan sarana puja; dupa, bunga, dan buah...
View ArticlePengalamanku Ikut Program Latih Diri Pabajja Samanera Sementara
Program pabbajja yang aku ikuti ini merupakan program baru STI (Sangha Theravada Indonesia) yaitu Uppayuga Dhura yang lebih banyak praktik meditasi dan sedikit pelajaran teori, juga tidak ada latihan...
View Article